Facebook merupakan situs jejaring sosial yang sedang digandrungi saat ini. Salah satu kelebihan dari facebook adalah langsung terintegrasinya fasilitas chat. Namun kadangkalanya mungkin kita merasa bosan, atau pengen chat di facebook tanpa membuka akun facebook terlebih dahulu. Fasilitas untuk merealisasikan hal diatas adalah aplikasi Chit Chat for Facebook.
Aplikasi ini sekilas mengingatkan saya dengan Yahoo! Messenger (YM). Mungkin Mark Zuckenberg, pendiri Facebook itu, mengadopsi kesuksesan YM ke dalam Chit Chat for Facebook miliknya.
Sumber : http://www.bangjohan.com/
Aplikasi ini sekilas mengingatkan saya dengan Yahoo! Messenger (YM). Mungkin Mark Zuckenberg, pendiri Facebook itu, mengadopsi kesuksesan YM ke dalam Chit Chat for Facebook miliknya.
Gambar 1. Tampilan awal Chit Chat for Facebook
Gambar 2. Tampilan pada waktu chat
Kalo sobat ingin mencoba aplikasi ini, bisa didownload disini.Sumber : http://www.bangjohan.com/